EXPO Lowongan Kerja 2022

Lowongan Kerja 2022, Seleksi CPNS 2022, Lowongan Kerja CPNS, Lowongan Kerja BUMN, Lowongan Kerja Bank

Expo CPNS BUMN

Penerimaan Pegawai Non PNS RSUP. Dr. Wahidin Sudirohusodo Tahun 2017



Lowongan Kerja April 2017 RSUP. Dr. Wahidin Sudirohusodo - Rumah Sakit Dr. Wahidin Sudirohusodo adalah rumah sakit yang terletak di Makassar, provinsi Sulawesi Selatan. Rumah sakit ini didirikan pada tahun 2006 dan lokasi di Jl. Perintis Kemerdekaan, tak jauh dari kampus Universitas Hasanuddin. Rumah sakit ini mempunyai klinik spesialis. Pada tahun 2011, Safira berhasil mengeluarkan paku di rumah sakit ini. Nama rumah sakit ini diambil dari nama Wahidin Soedirohoesodo, pahlawan nasional Indonesia.
Info Lowongan CPNS 2017 - Pada tahun 1947 didirikan Rumah Sakit dengan meminjam 2 (dua) bangsal Rumah Sakit Jiwa yang telah berdiri sejak tahun 1942 sebagai bangsal bedah dan penyakit dalam yang merupakan cikal bakal berdirinya Rumah sakit Umum (RSU) Dadi. Pada tahun 1994 RSU Dadi berubah menjadi Rumah Sakit vertikal milik Departemen Kesehatan dengan nama Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) dr. Wahidin Sudirohusodo berdasarkan Surat Keputusan Menteri Kesehatan R.I. No. 540/SK/VI/1994 sebagai Rumah Sakit kelas A dan sebagai Rumah Sakit Pendidikan serta sebagai Rumah Sakit Rujukan tertinggi di Kawasan Timur Indonesia.
Info Loker April 2017 RSUP Dr. Wahidin Sudirohusodo - Pada tanggal 10 Desember 1995 RSUP Dr Wahidin Sudirohusodo ditetapkan menjadi rumah sakit unit swadana dan pada tahun 1998 dikeluarkan Undang – Undang No. 30 Tahun 1997 berubah menjadi unit Pengguna Pendapatan Negara Bukan Pajak ( PNBP ). Dengan terbitnya peraturan pemerintah R.I. No. 125 tahun 2000, RSUP Dr. Wahidin Sudirohusodo beralih status kelembagaan menjadi Perusahaan Jawatan (PERJAN).

Penerimaan Pegawai Non PNS Tingkat SMA/SMK, D3/S1
RSUP. Dr. Wahidin Sudirohusodo Tahun 2017

RSUP. Dr. Wahidin Sudirohusodo membuka kesempatan kepada putra-putri terbaik Indonesia dengan integritas serta komitmen tinggi untuk bergabung dan berkarir bersama kami dengan mengisi Lowongan Kerja Terbaru pada posisi sebagai berikut :

NERS
  • Pendidikan S1 Ners,
  • Memiliki STR dan sertifikat BHD yang masih berlaku.
DIII Keperawatan
  • Pendidikan D III keperawatan.
  • Memiliki STR dan sertifikat BHD yang masih berlaku.
TENAGA TEKNIS KEFARMASIAN
  • D III Farmasi/ S1 Farmasi, memiliki STR TTK
Kurir Obat
  • SMK Farmasi
Perekam Medis
  • Pendidikan D III Perekam Medis,
  • memiliki STR yang masih berlaku.
Analis Sampling
  • D III Analis Kesehatan,
  • memiliki STR dan sertifikat Flebotomy
Radiografer
  • Pendidikan D3 Radiologi, memiliki STR
Akuntan
  • S1 Akuntansi
Administrasi
  • Pendidikan D III Administrasi Perkantoran/ D III Managemen Perkantoran
Arsiparis
  • Pendidikan D III / S1 Arsiparis.
Pemelihara Sarana Rumah Sakit Elektromedik
  • D III Elektromedik, memiliki STR.
Pemelihara Sarana Rumah Sakit Teknisi Listrik
  • Laki-Laki, Pendidikan SMK/ D III Listrik.
Pemelihara Sarana Rumah Sakit Teknisi Mesin
  • Laki-Laki, Pendidikan D III Mesin.
Pemelihara Sarana Rumah Sakit Teknisi Bangunan
  • Laki-Laki, Pendidikan SMK Bangunan.
Staf Sterilisasi
  • SMK farmasi
Staf Laundry
  • SMU Sederajat
SOPIR
  • Laki-laki, Pendidikan SMU/sederajat. Memiliki SIM A

Persyaratan Umum:
  • Warga Negara Republik Indonesia
  • Laki-laki / Perempuan
  • Sehat jasmani dan rohani.
  • Berpenampilan menarik, berat badan ideal/proporsional.
  • Diutamakan yang memiliki sertifikat kompetensi khusus.
  • Usia maksimal 25 tahun atau maksimal 30 tahun bagi yang memiliki pengalaman kerja minimal 2 tahun yang dibuktikan dengan surat keterangan dari tempat tugas yang lama.
  • Menguasai komputer (MS Office).
  • Bersedia mengikuti jadwal dinas shift dan mematuhi segala peraturan yang berlaku di rumah sakit.
  • Sanggup tidak merokok selama bekerja dan berada dalam lingkungan RSUP Dr. Wahidin Sudirohusodo Makassar.
  • Bagi pelamar wanita pada saat melamar tidak dalam keadaan hamil, dibuktikan dengan hasil
  • Bersedia tidak hamil dalam masa percobaan 1 tahun pertama
  • Tidak sedang kuliah dan tidak terikat kontrak dengan institusi lain.
  • Setiap tahapan uji merupakan sistem gugur. Peserta seleksi harus lulus dalam semua tahapan seleksi meliputi seleksi administrasi, ujian tulis, uji keterampilan, psikotes, wawancara dan lulus tes kesehatan pada tahap akhir seleksi yang dilaksanakan oleh tim pemeriksa kesehatan RSUP Dr. Wahidin Sudirohusodo Makassar.
  • Tidak pernah dihukum penjara atau kurungan berdasarkan keputusan pengadilan dan tidak terlibat dalam suatu kegiatan atau gerakan yang menentang pancasila, UUD 1945, Negara dan pemerintah Republik Indonesia.
  • Peserta seleksi hanya dapat melamar 1 jabatan

Tata Cara Pengajuan Lamaran :

Jika Anda memenuhi kualifikasi pekerjaan dan berminat untuk melamar perkerjaan ini, silakan kirimkan lamaran Anda antara tanggal 10-21 April 2017 dengan mengikuti petunjuk pandaftaran berikut ini :

DAFTAR
NB : Hanya kandidat yang mendekati dan memenuhi syarat diatas yang akan dipanggil dan akan mengikuti proses rekrutmen ini. Semoga Anda mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan keinginan Anda.

Info CPNS 2020 dan Lowongan Kerja 2020 Terkait :

Jika anda merasa informasi yang kami berikan bermanfaat, mohon dukungannya dengan memberikan 1+ pada , 1 Like pada Facebook, dan 1 Follow pada Twitter untuk melanjutkan ke Info Loker 2020.
Share this vacancy :

Next Job
« Prev Job
Previous Job
Next Job »

PERMALINK :
Anda sedang membaca Lowongan Kerja 2020 dan Informasi Penerimaan CPNS 2020 dari EXPO Lowongan Kerja 2020. Anda dapat menyebarluaskan Informasi Terbaru dari EXPO BUMN CPNS 2020 tersebut kepada teman dan kerabat anda untuk menuai kebaikan lebih dan dapat memberikan manfaat untuk kita semua, namun jangan lupa menyertakan alamat link : https://expocpnsbumn.blogspot.co.id/ atau tekan Ctrl + D untuk Bookmark Homepage kami.
Kami bukan Lembaga Penyalur Tenaga Kerja. Kami adalah Lembaga Penyedia Informasi Lowongan Kerja dan membantu menyebarkan informasi Lowongan Kerja yang Valid & Terpercaya.